Komunitas Peduli lingkungan Depok, Kegiatan Edukasi Minim Sampah & Pemilahan

 

 

Hubungi kami

+62 813-8291-8489

WBN Cabang kecamatan beji memiliki nama Bank sampah CLink (Cinta Lingkungan) dan Bank sampah Asri.

Bank sampah CLink beralamat di Jl. Kavling UI Timur VI Blok C no 11-12, Tanah Baru, Beji, Depok. Jumlah Nasabah Bank sampah CLink ada 70 nasabah, waktu penimbangannya adalah setiap 3 pekan sekali. Berikut adalah dokumentasi kegiatan dari Bank sampah CLink :

Selain Bank sampah CLink, Pada kecamatan Beji juga ada Bank sampah Asri yang beralamat di Jl. Karet Kp.  Gedong RT 001 RW 002, Kemiri Muka, Beji, Depok.  Jumlah Nasabah Bank sampah Asri ada 20 nasabah, waktu penimbangannya adalah setiap 2 pekan sekali. Berikut adalah dokumentasi kegiatan dari Bank sampah Asri :

Bank sampah cabang Kecamatan Beji juga sering melakukan kegiatan kegiatan lingkungan maupun kegiatan sosial yang berkaitan dengan Bank sampah, berikut adalah dokumentasi kegiatan dari Bank sampah Kecamatan Beji :

1. Pembinaan Bank sampah unit secara rutin saat penimbangan.

2. Praktek membuat sabun dari minyak jelantah bekerja sama dengan PKK RW 17 Kel. Beji, 18 Agustus 2021

3. Pembinaan dan peresmian bank sampah unit baru di Kel. Kukusan 24 September 2021

4. Berpartisipasi dalam memperingati World Clean Up Day 2021 tingkat Kelurahan Tanah Baru

Depok, Jawa Barat, Indonesia
Whatsapp : 081382918489

Hubungi kami

+62 813-8291-8489